Kelas Komunikasi Teknis – Politeknik Subang
Perkuliahan ini akan membahas tentang komunikasi teknis, proses penyampaian informasi secara jelas dan terstruktur tentang topik teknis atau ilmiah kepada audiens yang memiliki latar belakang dan pengetahuan teknis yang sama atau sejenis. Mahasiswa akan mempelajari jenis-jenis komunikasi teknis seperti laporan, proposal, instruksi, atau dokumentasi teknis lainnya. Mahasiswa juga akan mempelajari tujuan utama dari komunikasi teknis, …